Kesetaraan dan Keadilan Gender

30 downloads 1618 Views 307KB Size Report
KESETARAAN DAN. KEADILAN GENDER. TERHADAP KELUARGA,. SOSIAL MASYARAKAT DAN. KOMPETENSI DUNIA KERJA. OLEH. Prof. Dr. Dra., Hj.
KESETARAAN DAN KEADILAN GENDER TERHADAP KELUARGA, SOSIAL MASYARAKAT DAN KOMPETENSI DUNIA KERJA OLEH Prof. Dr. Dra., Hj. Istibsjaroh, S.H., M.A.

GENDER DAN JENIS KELAMIN • JENIS KELAMIN (sex)Jenis kelamin bersifat alamiahJenis kelamin bersifat bilologis. Ia merujuk kepada perbedaan yang nyata dari alat kelamin dan perbedaan terkait dalam fungsi kelahiranJenis kelamin bersifat tetap, ia akan sama dimana saja.Jenis kelamin tidak dapat diubah • JENDER Jender bersifat sosial budaya dan merupakan buatan manusia dan merujuk kepada tanggungjawab, peran, pola perilaku, kualitas-kualitas, dan lain-lain yang bersifat maskulin dan feminin.Jender bersifat tidak tetap, ia berubah dari waktu ke waktu, dari satu kebudayaan ke kebudayaan lainnya, bahkan dari satu keluarga ke keluarga lainnya.Jender dapat diubah

Paradigma Gender Dalam Kehidupan Masyarakat • Terjadinya perbedaan oleh para mufasir tradisional dan kontemporer dalam menafsirkan teks-teks al-Qur’an • Adanya budaya yang ikut mengkonstruksi budaya patriarki • Kemapanan sosial budaya [kaum perempuan] dalam membangun keterbukaan wawasan

SEBAB TERJADINYA BIAS GENDER • • • •

Agama Sosial Budaya Politik Kehidupan Domestik

Konsep Kesetaraan dan Keadilan Gender dalam Keluarga Dalam keluarga terjadi perimbangan peran antara suami dan isteri dan perluasan makna terhadap konsep kesalihan “Ketika isteri salihah dituntut untuk menyenagkan suami, maka suami salih juga dituntut untuk menyenangkan isteri” [dengan makna timbal balik] Prinsip yang digunakan adalah mu’asyarah bi alma’ruf antara suami dan isteri; saling melengkapi, saling mengisi dan saling memahami. [dalam ungkapan al-Qur’an, (suami/isteri) adalah pakaian yang lain]

Konsep Kesetaraan Gender Terhadap Sosial Masyarakat: • QS al-Hujurat/40:13 • QS Al-Taubah 9:72 • Perempuan dan laki-laki memiliki peran, fungsi dan tanggung jawab yang sama terhadap baik dan buruknya masyarakat.Keduanya harus saling berelasi secara komplementer dalam membangun kehidupan sosial masyarakat yang beradab.

Konsep Kesetaraan dan Keadilan Gender dalam Kompetensi Dunia Kerja • • • •

Potensi QS al-Jum`ah/62:10. QS al-Qasas/28:77 Sahih muslim juz 1 h.379 Orang yang paling cepat menyusulku adalah yang paling panjang tangannya yaitu bekerja – Zainab RA karena bekerja diberikan keluarganya • Sahih Muslim juz 1 h 643-dari jabir bin AbdullahBibiku dicerai suaminya kemudian kerja pemotong kurma-orang laki-laki melarang kerja di luar rumah-datang kepada nabi-diperbolehkan

Komitmen untuk mewujudkan keluarga sakinah • • • • • • • • •

Saling pengertian antara suami isteri Setia dan cinta mencintai Mampu menghadapi persoalan dan kesukaran Pecaya mempercayai dan saling bantu membantu Dapat memahami kelemahan dan kekurangan Lapang dada dan terbuka Selalu konsultasi dan musyawarah Hormat menghormati Dapat mengusahakan sumber penghidupan yang layak

Penutup Islam adalah agama Rahmat li al-`alamin, tidak ada satu ketentuan hukum dan peratuaran diturunkan yang dapat merugikan pemeluknya. Kesetaraan dan keadilan gender adalah salah satu bentuk kebijakan yang membangun peradaban wassalam