KURIKULUM SMK EDISI 2004

6 downloads 119 Views 27KB Size Report
TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF. Halaman 1 dari 3 ... Pelaksanaan K3 harus memenuhi : ✍ Undang-unadang tentang K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) .
KURIKULUM SMK EDISI 2004

KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN

: : :

Melaksanakan prosedur pengelasan, pematrian, pemotongan dengan panas dan pemanasan OPKR-10-006B 80 Jam @ 45 menit A 1

LEVEL KOMPETENSI KUNCI

C 1

D -

E 1

F 2

G 2

1. Batasan Konteks ? Standar kompetensi ini digunakan untuk jasa pelayanan pemeliharaan/servis dan perbaikan bidang perbengkelan 2. Sumber informasi/dokumen dapat termasuk : ? Spesifikasi pabrik kendaraan ? SOP (Standard Operation Procedures) perusahaan ? Spesifikasi pabrik komponen ? Kebutuhan pelanggan ? Kode area tempat kerja ? Peraturan Pemerintah tentang uji kelaikan jalann 3. Pelaksanaan K3 harus memenuhi : ? Undang-unadang tentang K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) ? Penghargaan di bidang industri 4. Sumber-sumber dapat termasuk: ? Peralatan tangan/hand tools, perlengkapan pengelasan, perlengkapan pematrian, perlengkapan pemotongan dengan panas dan perlengkapan pemanasan ? Perlengkapan pengelasan harus meliputi : oxy acettylene dan arc metal cara manual (las busur manual) dan dapat juga meliputi : glas logam arc (MIG) dan tungsten arc (TIG) ? Perlengkapan pematrian harus termasuk satu atau lebih : listrik, flame heated irons, kompor ? Sumber lainnya meliputi : perlengkapan pengukuran, perlengkapan penandaan, perlengkapan pengangkatan 5. Kegiatan Kegiatan harus dilaksanakan di bawah kondisi kerja normal dan harus termasuk : ? Pengelasan, pemotongan dengan panas, pemanasan, pematrian lunak dan termasuk pematrian dengan perak, pematrian keras

KONDISI KINERJA

SUB KOMPETENSI

B -

KRITERIA KINERJA

PROGRAM KEAHLIAN : TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF

LINGKUP BELAJAR

MATERI POKOK PEMELAJARAN DESKRIPSI PEMELAJARAN - PRODUKTIF Halaman 1 dari 3

KURIKULUM SMK EDISI 2004

1. Pelaksanaan prosedur pengelasan

2. Pelaksanaan prosedur pematrian

? Prosedur pengelasan dilaksa-nakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap kompo-nen atau sistem lainnya ? Informasi yang benar diakses dari spesifikasi pabrik dan dipahami. ? Seluruh kegiatan pengelasan dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undangundang K 3 (Keselamatan dan Kese-hatan Kerja), peraturan p erundangundangan dan prosedur/kebijakan perusahaan. ? Prosedur pematrian dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya ? Informasi yang benar diakses dari spesifikasi pabrik dan dipahami. ? Seluruh kegiatan pema trian dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undangundang K 3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan perundangundangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.

PROGRAM KEAHLIAN : TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF

SIKAP

PENGETAHUAN

KETERAMPILAN

? Prosedur pengelasan (Oxy,Asitilen ) ? Penggunaan peralatan dan perlengkapan yang sesuai ? Undang-undang tentang K3 ? Persyaratan keselamatan kerja

? Teliti dalam pengaturan oksigen dan asitilin ? Teliti dalam bahaya kebocoran gas ? Memakai pakaian kerja/ perlatan kerja yang sesuai

? Memahami macam macam bahan p engelasan ? Memahami peralatan pengelasan dan keselamatan kerja ? Memahami prosedur cara cara pengelasan ? Memahami macam jenis pengelasan ? Memahami undang-undang K3

? Melaksanakan kalibrasi campuran untuk pengelasan ? Melaksanakan pengelasan dasar berdasarkan SOP ? Menerapkan keselamatan kerja

? Prosedur pematrian ? Penggunaan peralatan dan perlengkapan yang sesuai Undang-undang tentang K3 ? Persyaratan keselamatan kerja

? Menghindari bahaya gas pematrian ? Memakai pakaian kerja/ peralatan kerja yang sesuai

? Memahami peralatan pematrian dan keselamatan kerja ? Memahami prosedur cara pematrian ? Memahami undang-undang K3

? Melaksanakan pematri-an mengacu pada SOP ? Menerapkan keselamatan kerja

DESKRIPSI PEMELAJARAN - PRODUKTIF Halaman 2 dari 3

KURIKULUM SMK EDISI 2004

SUB KOMPETENSI

KRITERIA KINERJA

LINGKUP BELAJAR

3. Pelaksanaan prosedur pemotongan dengan panas

? Prosedur pemotongan dengan panas dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya ? Informasi yang benar diakses dari spesifikasi pabrik dan dipahami. ? Seluruh kegiatan pemotongan dengan panas dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undangundang K 3 (Keselamatan dan Kese-hatan Kerja), peraturan perundangundangan dan prosedur/ kebijakan perusa-haan.

4. Pelaksanaan prosedur pemanasan

? Prosedur pemanasan dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya ? Informasi yang benar diakses dari spesifikasi pabrik dan dipahami. ? Seluruh kegiatan pemanasan dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undangundang K 3 (Keselamatan dan Kese-hatan Kerja), peraturan perundangundangan dan prosedur/ kebijakan perusa-haan.

PROGRAM KEAHLIAN : TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF

MATERI POKOK PEMELAJARAN SIKAP

PENGETAHUAN

KETERAMPILAN

? Prosedur pemotongan dengan panas ? Penggunaan peralatan dan perlengkapan yang sesuai Undang-undang tentang K3 ? Persyaratan keselamatan kerja

? Penghindaran bahaya panas ? Memakai pakaian kerja/ perlatan kerja yang sesuai

? Memahami peralatan pemotongan dengan panas dan keselamatan kerja ? Memahami prosedur cara pemotongan ? Memahami undang-undang K3

? Melaksanakan pemotongan mengacu pada SOP ? Menerapkan keselamatan kerja

? Prosedur pemanasan ? Penggunaan peralatan dan perlengkapan yang sesuai Undang-undang tentang K3 ? Persyaratan keselamatan kerja

? Penghindaran bahaya panas ? Memakai pakaiann kerja/perlatan kerja yang sesuai

? Memahami peralatan sitem pemanas dan keselamatan kerja ? Memahami prosedur cara pemanasan ? Memahami undang-undang K3

? Melaksanakan pemanasan mengacu pada SOP ? Menerapkan keselamatan kerja

DESKRIPSI PEMELAJARAN - PRODUKTIF Halaman 3 dari 3