Petunjuk Untuk Penulis Artikel Dalam Jurnal DiSainTek

7 downloads 240 Views 35KB Size Report
Petunjuk Untuk Penulis Artikel Dalam Jurnal DiSainTek. 1. Umum. - Artikel dalam jurnal DiSainTek meliputi hasil penelitian dan/atau hasil pemikiran/ kajian di.
Petunjuk Untuk Penulis Artikel Dalam Jurnal DiSainTek

1. Umum - Artikel dalam jurnal DiSainTek meliputi hasil penelitian dan/atau hasil pemikiran/ kajian di bidang diklat, sains, dan teknologi. - Naskah ditulis dalam format sesuai dengan template yang dapat diminta pada redaksi atau dapat di-download dari situs P4TK BMTI Bandung. - Naskah dapat dikirimkan dalam bentuk cetak akan tetapi lebih disukai dalam bentuk softcopy dengan format Microsoft Word (gunakan yang dapat anda minta ke redaksi lewat email). Kirimkan ke Redaksi DiSainTek, P4TK BMTI Bandung, jl. Pasantren KM2 Cibabat, Cimahi 40513 atau email [email protected]. - Naskah yang masuk akan di-review secara blind, sehingga reviewer tidak mengetahui siapa penulis naskah yang di-review-nya dan penulis naskah juga tidak tahu siapa yang me-review naskahnya.

bila artikel dalam bahasa Indonesia kata kunci tidak perlu diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris. - Bagian pendahuluan disajikan secara naratif dalam beberapa paragraf yang isinya meliputi latar belakang masalah, rangkuman kajian pustaka (landasan teori), tujuan atau pentingnya penulisan, dan ruang lingkup penelitian atau pembahasan. Bagian pendahuluan tidak perlu dibagi dalam sub-sub judul. - Bagian pokok untuk artikel hasil penelitian dapat berisi metode yang menguraikan bagaimana penelitian dilakukan, hasil yang memuat hasil analisis data (bukan data mentah), dan pembahasan yang menyajikan diskusi hasil penelitian dengan memperhatikan hasil penelitian terdahulu, teori atau pengetahuan yang sudah mapan disertai dengan rujukan yang relevan. Di bawah judul-judul Metode, Hasil, dan Pembahasan dapat dibuat sub judul sesuai dengan kebutuhan materi. Sedangkan untuk artikel hasil pemikiran/kajian bagian pokok berupa isi bahasan yang dapat secara bebas disusun sesuai dengan kebutuhan materi yang dibahas dengan memperhatikan hasil penelitian terdahulu, teori atau pengetahuan yang sudah mapan disertai dengan rujukan yang relevan. - Simpulan berisi ringkasan hasil pembahasan atau hasil penelitian yang dilakukan yang dapat dilengkapi dengan saran tindakan praktis, pengembangan teori, atau penelitian lanjutan.

2. Sistematika - Sistematika penulisan adalah: judul, nama penulis, keterangan dan alamat penulis, abstrak, kata kunci, pendahuluan, bagian pokok (dengan sub judul bebas dan bisa terdiri dari lebih dari satu sub judul), simpulan, dan referensi. - Judul dalam bahasa Indonesia tidak lebih dari 14 kata dan harus menggambarkan isi artikel. - Nama penulis dicantumkan tanpa gelar akademik dan ditempatkan di bawah judul artikel. Apabila ditulis oleh kelompok, maka nama 3. Perujukan seluruh anggota harus disertakan dan nama - Sumber rujukan sedapat mungkin merupakan penulis utama ditulis pertama. terbitan yang kurang dari 10 tahun terakhir. - Abstrak merupakan esensi isi keseluruhan Rujukan diutamakan adalah sumber-sumber artikel, ditulis dalam satu paragraf yang terdiri primer berupa laporan penelitian, prosiding dari + 150 kata (gunakan Word Count dalam seminar, dan artikel dalam jurnal. aplikasi pengolah kata), dan dalam bahasa - Bahan-bahan yang dibaca akan tetapi tidak Inggris apabila naskah ditulis dalam bahasa dikutip dalam teks hendaknya tidak dicantumkan Indonesia. Untuk artikel hasil penelitian, abstrak dalam daftar rujukan atau referensi, sedangkan berisi ringkasan latar belakang masalah, tujuan semua bahan yang dikutip dalam teks harus penelitian, metode, dan hasil penelitian. Sedangdicantumkan dalam daftar rujukan. kan untuk artikel hasil pemikiran/kajian, abstrak - Pengutipan menggunakan teknik rujukan berisi ringkasan latar belakang masalah, penbernomor dengan kurung siku. tingnya bahasan, isi bahasan, dan kesimpulan. Penulisan daftar rujukan diurut berdasarkan Abstrak sebaiknya tidak mencatumkan rujukan. nomor urut kemunculan rujukan dalam teks, dan - Kata kunci mencerminkan konsep penting yang ditulis dengan cara sebagai berikut: ada dalam artikel, ditulis secara urut abjad, dan

o Buku [1]

[2]

[3]

o Dokumen Resmi dari Lembaga yang Ditulis Atas Nama Lembaga

Kusumadewi, S. (2003). Artificial Intelligence (Teori dan Aplikasinya). Yogyakarta: Graha Ilmu. Simsion, G.C. & Witt, G.C. (2005). Data Modeling Essentials (3rd ed.). Amsterdam: Morgan Kauffman Publisher. Crnkovic, I., Asklund, U. & Dahlqvist, A.P. (2003). Implementing and Integra-ting Product Data Management and Software Configuration Management. Norwood, MA: Artech House, INC.

[10] Pusat Penelitian dan Pengembangan Pemukiman. (1982). Persyaratan Umum Bahan Bangunan di Indonesia. Bandung: Departemen Pekerjaan Umum

o Karya Terjemahan [11] Negroponte, N. (1995). Being Digital, Menyiasati Hidup dalam Cengkeraman Sistem Komputer. Terjemahan oleh Ahmad Baiquni. 1999. Jakarta: Penerbit Mizan.

o Buku yang Berisi Kumpulan Artikel (Ada Editornya) [4]

o Skripsi, Tesis, atau Disertasi

Maetzner, R.A. (Ed.). (2001). Dictionary of Geophysics, Astrophysic, and Astronomy, Boca Raton FL: CRC Press.

[12] Pitkow, J.E. (1997). Characterizing World Wide Web Ecologies. Disertasi tidak diterbitkan. Georgia: Georgia Institute of Technology.

o Artikel dalam Buku Kumpulan Artikel (Ada Editornya) [5]

o Makalah yang Disajikan dalam Seminar

Morimoto, B.K. (2002). Abacus. Dalam R.R. Flynn (Ed.). Computer Sciences, vol. 1, Foundation: Ideas and People (hlm. 1-2). New York: Macmillan Reference USA.

[13] Lieberman, H. (1997). Auto-nomous Interface Agents. Makalah disajikan dalam Conference on Human Factors in Computing Systems (CHI97). Atlanta, Georgia, 22-27 Maret.

o Artikel dalam Jurnal atau Majalah [6]

o Artikel di Internet Karya Individu

Zukerman, I. & Albrecht, D.W. (2001). Predictive statistical models for user modeling. User Modeling and User-Adapted Interaction, 11(1):5-18.

[14] Nielsen, J. (1999.) Trust or Bust: Communicating Trust-worthiness in Web Design (Online). (http://www.useit.com /alertbox/990307.html di-kutip 18 Maret 2005)

o Artikel dalam Koran [7]

o Artikel Jurnal di Internet

Mustappa, A. 9 Agustus 2003. Trauma AS terhadap Islam Politik. Pikiran Rakyat, hlm. 20.

[15] Park, H.W. & Thelwall, M. (2003). Hyperlink Analysis of The World Wide Web: A Review. Journal of Computer-Mediated Communication (Online) Vol.8 No.4 (http://jcmc. Indiana.edu/vol8/issue4/park.htm dikutip 4 April 2005)

o Tulisan/Artikel dalam Koran Tanpa Penulis [8]

Pikiran Rakyat. 31 Agustus 2007. Petani Bikin Kincir Air, hlm. 3.

o E-mail Pribadi o Dokumen Resmi Pemerintah yang Diterbitkan oleh Suatu Penerbit Tanpa Pengarang dan Tanpa Lembaga [9]

[16] NamaNaraSumber. (alamat e-mail sumber). Tanggal e-mail. Judul subyek e-mail. E-mail ditujukan kepada NamaTujuanE-mail (alamat e-mail tujuan)

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. 2006. Jakarta: Badan Standar Nasional Pendidikan.

2