soal-tkm-matematika-bm-08-09-p1b

161 downloads 6108 Views 273KB Size Report
SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM. 1. PEMERINTAH DAERAH ..... Determinan matriks. 540. 334. 12-4.
P-01

DOKUMEN NEGARA SANGAT RAHASIA

PEMERINTAH DAERAH PROPINSI DKI JAKARTA DINAS PENDIDIKAN MENENGAH DAN TINGGI

SUB DINAS PENDIDIKAN SMK

LEMBAR SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2008/2009 Mata Diklat Program Keahlian Hari/Tanggal Pukul Alokasi Waktu

: : : : :

MATEMATIKA Bisnis Manajemen 120 Menit

PETUNJUK UMUM : 1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban dengan dengan menghitamkan bulatan yang sesuai menggunakan pinsil 2B sesuai petunjuk. 2. Bentuk soal yang disajikan dalam bentuk pilihan ganda. 3. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian pada lembar jawaban yang disediakan. 3. Periksa dan bacalah dengan cermat soal-soal sebelum anda mengerjakannya. 4. Laporkan kepada pengawas ujian jika terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang. 5. Jumlah soal sebanyak 40 butir, setiap butir soal terdiri atas 5 (lima) pilihan jawaban 6. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan. 7. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika, atau alat bantu hitung lainnya. 8. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian atau meninggalkan ruang ujian.

SELAMAT BEKERJA

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

1

1. Asep menyimpan hasil panen berupa gabah 1,5 ton dengan harapan harga akan naik lebih tinggi dari Rp 3.000/ kg. Setelah 8 bulan tepatnya 04 Nopember 2008 dia menjual dengan kenaikan harga 20/3%. Harga penjualan adalah…. A. Rp 3.100/kg B. Rp 3.200/Kg C. Rp 3.300/kg D. Rp 3.400/kg E. Rp 3.500/kg 2

64 3 . 2. Bentuk sederhana dari .9 16 A. 3

2

adalah ….

4

B. 2 4 . 3 C. 2. 3

4

4

D. 2 2 32 E. 2.32 2

6

m 3. 3 2 . m 3. Bentuk sederhana dari m2 A. m

10

B. m

2

9

adalah ....

C. m2 D. m4 E. m

4

3

4. Nilai m dari 2 log m A. B. C. D. E.

2

log m 2

1 adalah ….

-2 -1 –½ ½ 2

5. Himpunan penyelesaian dari 3(3-2x) = ½ (4 + 2x) adalah…. A. -3 B. -2 C. -1 D. 0 E. 1

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

2

6. Himpunan penyelesaian dari ¼ ( x -1) ≤ ½ (x+2) +2(x-1) adalah…. A. B. C. D. E.

1 ,x R 3 x/ x 1 ,x R 3 x/ x 2 ,x R 3 x/ x 1 ,x R 3 x / x 3, x R x/ x

7. Himpunan penyelesain dari system 2/3x + y = 7 ; x – 3y = 6 adalah…. A. (9,1) B.

(6,1)

C.

(9, 1)

D.

( 9,1)

E.

( 6,1)

8. Jika α dan β akar-akar dari 2 x yang akar-akarnya A. B. C. D. E.

1

dan

1

2

- x – 15 = 0, maka persamaan kuadrat baru

adalah ...

x 2 + 15x + 2 = 0 x 2 + 15x - 2 = 0 x 2 – 15x - 2 = 0 15 x 2 – x - 2 = 0 -15 x 2 - x + 2 = 0

9. Invers dari: “Jika semua siswa rajin belajar, maka guru dan orangtua senang” adalah .... A. jika guru dan orangtua senang maka semua siswa rajin belajar B. jika ada siswa tidak rajin belajar maka guru atau orangtua tidak senang C. Jika ada siswa tidak rajin belajar maka guru dan orang tua tidak senang D. jika guru atau orangtua tidak senang maka semua siswa tidak rajin belajar E. Semua siswa rajin belajar dan guru dan orangtua senang 10. Premis 1 : jika x2 anggota bilangan ganjil, maka x+1 anggota bilangan genap Premis 2 : 10 adalah bilangan genap Kesimpulan dari kedua premis diatas adalah…. A. 9 adalah bilanngan ganjil B. 11 adalah bilangan ganjil C. 12 adalah bilangan genap D. 81 adalah bilangan ganjil SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

3

E. 144 adalah bilangan genap 11. Persamaan garis lurus melalui titik potong antara garis 2x + y =5 dengan x – y = 1 dan sejajar dengan garis y = 2x + 1 adalah…. A. y = 2x -3 B. y = 2x +3 C. y = 3-2x D. y = -3-2x E. y = 3x – 2

12. Jika q menyatakan jumlah suatu barang/jasa ( quantity) dan p menyatakan harga ( price ), maka titik keseimbangan pasar dari fungsi ekonomi p = 3q + 4 dan p = 12 – q adalah…. A. (1,11) B.

(9,3)

C.

(2,10)

D.

(5,7)

E.

(8,4)

13. Bentuk fungsi dari grafik fungsi kuadrat (parabola) disamping adalah…. A. f(x)= x2- 4x - 5 (2,9) B. f(x)= -x2 + 4x + 5 C. f(x)= -x2 - 5x - 4 D. f(x)= x2+4x-5 E. f(x)= x2 + 5x + 4

14. Wawan menyisihkan gajinya Rp 20.000 setiap -1 bulan. Karena setiap tahun mengalami kenaikan gaji, maka tabungannya juga dinaikkan Rp 5000. Wawan menambah tabungan perbulannya dengan jumlah yang sama setiap tahun. Jumlah tabungan Wawan setelah 11 tahun adalah…. A. Rp 70.000,00 B. Rp 495.000,00 C. Rp 840.000,00 D. Rp 5.940.000,00 E. Rp 6. 270.000,00

5

15. Diketahui barisan Geometri dengan suku ketiga adalah 12 dan suku keenam adalah 96. Besar suku kedua adalah…. A. 2 B. 3 C. 6 D. 8 SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

4

E. 10 16. Pada tahun pertama panen jagung Sartono 100kg. Ternyata setelah mendapat bimbingan dan penyuluhan yang baik, hasil panen jagungnya meningkat 25% setiap tahun. Total hasil panen pak Sartono setelah 3 tahun adalah…. A. 125 B.

625 4

C.

375

1525 8 1525 E. 4 D.

17. Perhatikan trapesium ABCD di samping! Trapesium tersebut digunting pada pojok B Guntingan berbentuk juring.EBF dengan sudut 135o dan jari-=jari 7 cm. Panjang AB=AD = 14 cm dan DC=28 cm. Bila, daerah yang diarsir disamping adalah…. A. 38,5 cm2 B. 57,75cm C. 294 D. 236,25cm E. 300cm

D

22 maka luas 7 C

F A

E

B

18. Perhatikan bangun disamping! AB=2cm, CD=8cm, ED=22cm, jari-jari lingkaran = 7 cm, dan

22 . 7

Keliling bangun datar disamping adalah…. A. 42 cm B. 64 cm C. 88 cm D. 151 cm E. 248 cm

A

E

B

C

D

19. Setiap pagi Pak Ali berolah raga dengan berlari dua kali sehari mengelilingi taman rumahnya yang berbentuk segitiga siku-siku. Jika panjang dan lebar taman adalah 80 m dan 60 m maka panjang lintasan Pak Ali setiap pagi adalah…. A. 140 m B. 240 m C. 480 m D. 500 m E. 520 m

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

5

20. Kelas wirausaha suatu SMK membuat kue jenis A dan kue jenis B. Tiap kue jenis A memerlukan 200 gram terigu dan 40 gram mentega, sedangkan kue B memerlukan400 gram terigu dan 60 gram mentega. Persediaan yang mereka miliki adalah 5 kg terigu dan 8 kg mentega. Jika x menyatakan banyaknya kue jenis A dan y menyatakan banyaknya kue jenis B, maka model matematika yang memenuhi adalah .... A. x ≥ 0, y ≥ 0, x + 2y ≥ 25 ; 2x + 3y ≥ 400 B. x ≥ 0, y ≥ 0, x + 2y ≤ 25 ; 2x + 3y ≥ 400 C. x ≤ 0, y ≤ 0, x + 2y ≥ 25 ; 2x + 3y ≥ 400 D. x ≥ 0, y ≥ 0, x + 2y ≤ 25 ; 2x + 3y ≤ 400 E. x ≥ 0, y ≥ 0, x + 5y ≤ 25 ; 2x + 3y ≤ 400 21. Diketahui daerah penyelesaian suatu model matematika seperti grafik disamping. Titik A(0,0), B(4,0), C(3,2) dan D(0,3) Jika fungsi kendala adalah f(x,y) = 3x + 2y, maka nilai maksimum fungsi tersebut adalah…. A. 6 Y B. 12 C. 13 D. 21 E. 22 D

C X

A

B

22.

Andri meminjam uang sebesar Rp500.000,00 di bank dengan diskonto 5% selama satu tahun. Maka besarnya uang yang diterima Andri adalah .... A. Rp425.000,00 B. Rp450.000,00 C. Rp475.000,00 D. Rp525.000,00 E. Rp550.000,00

23.

Tedy menabung di bank untuk dana pendidikan sebesar Rp10.000.000,00 dengan bunga majemuk 6% per triwulan, dana pendidikan setelah dua tahun adalah …. A. Rp11.236.000,00 N 6 B. Rp12.625.000,00 2 1,1236 C. Rp14.185.000,00 4 1,2625 D. Rp15.938.000,00 6 1,4185 E. Rp20.122.000,00 8 1,5938 12 2,0122

24.

Setiap awal bulan Yayasan Jakarta memberikan bea siswa kepada Murni dimulai pada Juni 2007 sebesar Rp200.000,00 melalui Bank DKI dengan bunga 1½% per bulan, maka jumlah bea siswa Murni pada akhir bulan April 2008 adalah …. A. Rp2.172.660,00 N 6 B. Rp2.408.240,00 10 10,8633 C. Rp2.647.360,00 11 12,0412 D. Rp2.890.080,00 12 13,2368 E. Rp2.436.000,00 13 14,4504

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

6

25.

Diketahui tabel rencana pelunasan hutang dengan sebagian data sebagai berikut : Bulan M A Sisa pinjaman Ke B = 2% a = ……… 1 Rp7.000.000 Rp140.000 ……………… ……………… 2 Rp6.140.000 ……………… ……………… ……………… 3 ……………… ……………… ……………… ……………… Besar sisa pinjaman setelah bulan ke-3 adalah …. A. Rp105.256,00 B. Rp894.744,00 C. Rp4.368.056,00 D. Rp5.157.544,00 E. Rp5.262.800,00 26. Sebuah mobil harga pembeliannya Rp50.000.000,00. Setelah 5 tahun, mobil tersebut mempunyai umur manfaat 10.000 jam kerja dengan jam kerja secara terinci dari tahun pertama sampai tahun ke lima berturut-turut 2500 jam, 2500 jam, 2000 jam, 2000 jam, dan 1000 jam. Nilai sisanya Rp20.000.000,00 maka akumulasi penyusutan sampai tahun ke empat adalah …. A. B. C. D. E.

27.

Rp3.000.000,00 Rp6.000.000.00 Rp7.500.000,00 Rp15.000.000,00 Rp27.000.000,00

x 2 4

Diketahui matriks R

1 dan 3

S

6 y 2

8 jika 2R = ST maka 6

nilai 2x + 3y = …. A. -2 B. -1 C. 0 D. 1 E. 2

4 -2 1 28.

Determinan matriks 4

3

0

4

A. B. C. D. E. 29.

3 adalah … 5

-32 40 68 57 102

Dari 10 pemain bulu tangkis putra akan dibentuk satu tim ganda putra, maka banyaknya cara susunan yang mungkin adalah .... A. 5 B. 8 C. 20 D. 45 E. 90

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

7

30.

Banyaknya permutasi dari susunan huru – huruf “ B O R O B U D U R “ adalah .... A. B. C. D. E.

31.

1680 7560 15120 22680 362880

Dua buah dadu dilambungkan secara bersama – sama, maka peluang munculnya mata dadu berjumlah 3 atau 6 adalah .... A. B. C. D. E.

32.

Nilai rata-rata ujian teori produktif 40 orang siswa suatu SMK yang diambil secara acak pada tabel di bawah ini …. Nilai 5 6 7 8 9 f 4 10 16 2 8 A. B. C. D. E.

33.

2 36 3 36 6 36 7 36 9 36

4 7 8 10 16

Rata-rata dari tabel distribusi di bawah ini adalah …. Nilai Frekuensi 50 – 52 1 53 – 55 6 56 – 58 7 59 – 61 6 62 – 64 4 A. 57 B. 57,1 C. 57,64 D. 57,75 E. 59

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

8

34. 16

Median dari data yang disajikan dengan histogram di bawah ini adalah …. 15

f

14 12

10

10

10

8

8

5

6 4

2

2 0

39,5

44,5

A. B. C. D. E. 35.

49,5

54,5

59,5

64,5

69,5

49,5 50,5 52,0 52,4 54,5

Pendapatan sebuah bengkel sepeda disajikan dalam tabel distribusi frekuensi sebagai berikut: Pendapatan Frekuensi (Puluhan ribu rupiah) 50 – 59 12 60 – 69 8 70 – 79 15 80 – 89 12 90 – 99 3 Maka modusnya adalah …. A. Rp681.000,00 B. Rp728.000,00 C. Rp745.000,00 D. Rp765.000,00 E. Rp865.000,00

36.

Simpangan rata-rata dari data : 6, 7, 2, 2, 2, 2, 2, 5, 4, 8 adalah …. A. 2 B. 2 2 C. 3 D. 4 E. 5

37.

Simpangan baku data 4, 5, 5, 6, 6, 7, 9 adalah …. A. 1,1 B.

2,3

C. 2,3 D. 6 E. 16

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

9

38.

Kuartil atas dari tabel distribusi berikut ini : Interval 36 – 45 46 – 55 56 – 65 f 8 12 20 A. B. C. D. E.

66 – 70 10

56,38 58 59,94 64,25 64,75

39.

Jangkauan semi interkuartil dari data : 11, 8, 2, 6, 4, 9, 3 adalah …. A. 1 B. 3 C. 6 D. 8 E. 9

40.

Rata-rata setoran taksi per hari Rp250.000,00 dengan simpangan baku 10.000 koefisien variasi data tersebut adalah …. A. 4 % B. 4,2 % C. 24 % D. 25 % E. 40 %

SOAL TKM MATEMATIKA BM 08-09 P1B rev 4 - Last printed 3/29/2012 10:56:00 PM

10